Pasangan Mubaraq Menangi Pilkada 2024, Ini Tanggapan DPD APPI Kota Metro

Berita, Daerah932 Dilihat

Metrozone.Net- Pasangan calon (Paslon) Walikota dan Wakil Walikota Metro Koalisi Rakyat (01) MUBARAQ, berhasil unggul telak dari Petahana (02) dr Wahdi-Qomaru Zaman pada kontestasi Pilkada/Pilwakot Kota Metro 2024.

Hal ini setelah Kandidat Paslon (01), Mubarak di nyatakan unggul telak di 5 Kecamatan dan 22 Kelurahan yang ada di Kota Metro dengan Prosentasi Komulatif perolehan suara mencapai. 61% Pemilih.

Bertalian dengan Momen tersebut, Ketua Asosiasi Pewarta Pers Indonesia (A-PPI) DPD Kota Metro, Tri Agus Wantro,SE. kepada Awak media ini memberikan selamat kepada pasanngan Mubaraq.

Pesta Demokrasi Rakyat, Pilkada 2024, untuk Kota Metro ini bakal menjadi sejarah dan Documentasi, serta Cerita Politik di masa mendatang, tukas Tri Agus,.

Masih dikatakan olrh Agus sapaan akrab Ketua,A-PPI ini bahwa sejarah Pasangan Mubaraq yang hanya didukung satu partai berhasil menumbangkan pasangan dengan koalisi beberapa partai.

H.Bambang dan M.Rafieq yang hanya menggunakan satu Lokomotif Partai DEMOKRAT, secara Heroik Sukses menarik simpati hati Warga Kota Metro, sehingga berhasil keluar sebagai Juara dengan sempurna di 5 Kecamatan dan 22 Kelurahan,yang ada di Kota Metro,dengan Perolehan suara mencapai 61,Persen menumbangkan Paslon (02),WaRu sebagai Petahana yang di Dorong Multi Partai. lanjut Agus.

Masih di utarakan Agus, dirinya mewakili Organisasi yang dipimpinnya memberikam ucapan selamat atas keberhasilan Pasangan Mubaraq memenangi kontestasi pilkada ini

Atas nama Jajaran Pengurus A-PPI, DPD Kota Metro, saya mengucapan selamat dan Sukses kepada Paslon (01) MUBARAQ dan Rekan Timses, serta Relawan Mubarak yang telah bekerja keras menghantarkan H.Bambang dan M.Rafieq menuju Metro satu.

Kemenangan MUBARAQ merupakan Kemenangan Warga Masyarakat Kota Metro,(Koalisi Rakyat) yang mengingin kan perubahan untuk Kota Metro yang kita Cintai ini.

Untuk itu saya berharap Warga Masyarakat Kota Metro Kembali merapatkan barisan, bersatu menjaga Kondusifitas dan Ketentraman (KAMTIBMAS), guna bersama-sama dan bersama Wali kota Terpilih H.Bambang Iman Santoso dan M.Rafieq guna membangun Kota menjadi lebih baik. Pungkas Tri Agus Wantoro.

(Red)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *